Kesehatan dan Gaya Hidup
-
Sep- 2025 -26 September
Mengerikan, Ini 6 Bahaya Penyakit Gondongan yang Tidak Segara Diobati
Penyakit Gondongan – Penyakit adalah keadaan yang bisa dihindari namun jika sudah terinfeksi satu penyakit maka perlu waktu dan biaya banyak untuk menyembuhkannya. Dalam keadaan sakit sangat sulit untuk melakukan kegiatan sehari-hari secara normal. Penyakit yang hingga kini belum ada obatnya adalah gondongan. Gondong disebabkan oleh virus gondong, yang termasuk…
Read More » -
26 September
Waspada, inilah Faktor Penyebab Darah Haid Menggumpal
Darah Haid Menggumpal - Menstruasi atau haid adalah proses peluruhan dinding rahim yang disertai keluarnya darah melalui vagina karena tidak terjadinya pembuahan. Wanita biasanya mengalami haid selama 5-7 hari dengan jumlah darah keluar berkisar antara 20-60 ml per hari. Penggumpalan darah saat menstruasi dapat terjadi ketika haid sedang berlangsung dengan…
Read More » -
26 September
10 Khasiat dan Manfaat Terong Belanda Untuk Kesehatan
Manfaat Terong Belanda - Terong belanda atau Tamarillo adalah buah yang termasuk dalam keluarga terong, tetapi memiliki warna kulit merah atau kuning jingga. Terong belanda sendiri belum populer bagi masyarakat Indonesia, hal ini dikarenakan penyebarannya yang belum merata. Walaupun namanya terong belanda, tetapi sebenarnya bentuk dan rasa berbeda dengan sayuran…
Read More » -
26 September
Kenali Ciri Ciri Difteri, Cara Mengatasi Difteri Dan Mencegahnya
Ciri Ciri Difteri - Difteri adalah infeksi bakteri serius yang mempengaruhi selaput lendir tenggorokan dan hidung. Jika ingin terhindar dari penyakit difteri maka sebaiknya lakukan vaksinasi secara rutin, selain melindungi diri Anda bakteri juga tidak akan menyebar ke orang lain. Segera hubungi dokter jika Anda yakin sedang terdapat ciri ciri…
Read More » -
25 September
Khasiat, Efek Samping Dan Cara Mengolah Daun Katu Untuk Kesehatan
Daun Katu – Apa yang kalian pikirkan jika mendengar daun katu? Pastinya kalian langsung memikirkan ibu yang sedang menyusui bukan? Memang benar salah satu manfaat daun katuk adalah memperlancar asi. Sebenarnya dari mana sih daun ini berasal? Daun katu merupakan salah satu tumbuhan yang tergolong dalam suku jarak-jarakan. Daun ini…
Read More » -
25 September
Amankah Konsumsi Yakult untuk Ibu Hamil? Ini Penjelasannya
Yakult untuk Ibu Hamil – Kondisi ibu hamil adalah titik yang rentan terkena penyakit mulai dari penyakit yang ringan hingga berat. Banyak yang mengatakan bahwa mengkonsumsi yakult memberikan ketahanan pada tubuh. Namun apakah hal tersebut benar? Untuk itu mari simak dalam ulasan yang lengkap dalam artikel ini. Amankah Konsumsi Yakult…
Read More » -
25 September
9 Cara Mengatasi Hidung Mampet Tanpa Obat Dirumah
Cara Mengatasi Hidung Mampet - Ketika menderita pilek, seringkali disertai dengan susah bernapas akibat sinus terganggu atau biasa disebut dengan hidung mampet. Hampir semua orang pernah mengalami hidung mampet. Menderita hidung tersumbat atau mampet tentu sangat menjengkelkan karena membuat anda kesulitas benapas sehingga dengan terpaksa harus bernapas dengan mulut. Bukan…
Read More » -
25 September
8 Manfaat Buah Kesemek Ini Jarang Diketahui Banyak Orang
Manfaat Buah Kesemek – Pernah kamu mencoba buah kesemek? Buah kesemek hampir mirip dengan buah apel tetapi buah ini berwarna oranye dan memiliki rasa sedikit asam dan manis serta terasa segar. Namun, sayangnya belum banyak orang tahu bahwa ternyata buah ini memiliki banyak manfaat, karena mengandung berbagai nutrisi seperti vitamin…
Read More » -
25 September
6 Khasiat dan Manfaat Daun Srikaya untuk Pengobatan
Manfaat Daun Srikaya - Tanaman srikaya atau annona squamosa merupakan salah satu tanaman yang tumbuh di tempat yang beriklim tropis, termasuk Indonesia. Meskipun bukan tumbuhan asli dari Indonesia, tanaman ini sangat populer bagi masyarakat Indonesia. Tanaman ini memiliki manfaat yang sangat banyak. Hampir seluruh bagian tanaman srikaya, termasuk akarnya, buahnya,…
Read More » -
25 September
Benarkah Terlalu Sering Main HP Menjadi Penyebab Mata Bintitan?
Penyebab Mata Bintitan – Mungkin kalian bertanya – tanya apakah terlalu sering bermain hp bisa menjadi penyebab mata bintitan Terlalu sering bermain hp tidak ada hubungannya dengan mata bintitan dan begitu pula dengan mitos mengintip yang seringkali dikaitkan menjadi penyebab mata bintitan. Itu semua bukanlah hal – hal yang menyebabkan…
Read More » -
25 September
Ciri-ciri Cacingan yang Bisa Anda Ketahui Sejak Dini
ingin tahu apa saja ciri-ciri penderita cacingan? Sekarang mari kita bahas mengenai ciri-cii penderita cacingan itu apa saja sih? CACINGAN, PENYAKIT APA ITU? Cacingan adalah penyakit yang sering terjadi pada penderita kecil tapi juga tidak menutup kemungkinan terjadi pada prang dewasa juga. Cacingan adalah keadaan di mana masuknya cacing ke…
Read More » -
24 September
Manfaat Resiko Makan Sayuran dan Makanan Mentah
Manfaat Resiko Makan Sayuran dan Makanan Mentah Berharap Sehat Dari Makanan Mentah Ada sebagian orang yang memilih menganut pola makan mentah (raw food) untuk membuat tubuhnya lebih sehat. Jika memang merasa cocok atau mau mencoba, kita pun bisa mengikutinya. Tentu saja tidak asal “mendadak raw food”, karena semua ada prosesnya.…
Read More » -
23 September
Tips Investasi Saham Jangka Panjang
Tips Investasi Saham Jangka Panjang Lo Kheng Hong Berinvestasi Dengan Kesabaran Lo Kheng Hong tahu benar arti peri bahasa itu. Malah bukan sekadar pa ham, ia sudah mempraktikkan dalam kehidupannya se hari-hari sebagai investor saham. Investasi baginya adalah menanam modal pada saham yang tepat, menunggu dengan penuh kesabaran, lalu…
Read More » -
21 September
Penyebab, Gejala Dan Cara Mengatasi Phobia Ketinggian Dengan Mudah
Phobia Ketinggian - Phobia berasal dari bahasa yunani, phobos yang artinya rasa takut berlebihan atau ekstrim terhadap sesuatu hal. Penderita phobia mengalami ketakutan yang sifatnya irrasional. Artinya apa yang ditakutkan tersebut sebenarnya bukan hal yang benar-benar ditakutkan oleh orang lain. Salah satu phobia yang biasa diderita orang adalah phobia ketinggian…
Read More » -
21 September
Anak Anda Cacingan? Gunakan Manfaat Temu Ireng Untuk Mengatasinya
Manfaat Temu Ireng – Temu ireng atau Curcuma aeruginosa merupakan salah satu tanaman herbal yang sudah digunakan oleh masyarakat Indonesia sejak lama. Temu ireng masih satu rumpun dengan temulawak, kunyit, temu kunci sehingga tanaman – tanaman ini terlihat mirip. Temu ireng memiliki rasa yang pahit. Tanaman temu ireng memiliki daun…
Read More » -
21 September
15 Khasiat Labu Siam dan Kandungan Nutrisinya yang Harus Anda Ketahui
Khasiat Labu Siam - Labu siam atau jipang merupakan tanaman suku labu-labuan (cucurbitaceae), dan masih satu keluarga dengan mentimun dan labu kuning. Sekilas bentuk buahnya seperti buah pir namun berwarna hijau. Bagian dalam buahnya berwarna putih, renyah, dan kaya akan kandungan air. Orang Indonesia menamai labu siam karena dulu orang…
Read More » -
21 September
Kegunaan Bioplacenton untuk Luka Bakar dan Cara Menggunakannya
Kegunaan Bioplacenton - Sahabat, untuk mengobati luka bakar, ada beberapa pilihan obat herbal yang dapat digunakan. Namun, jika kamu membutuhkan obat kimia yang dapat menyembuhkan luka, terutama luka bakar, kamu harus mencoba dan merasakan kegunaan bioplacenton. Apa itu bioplacenton? Bioplacenton atau yang dikenal dengan nama lain placenta extract adalah obat…
Read More » -
18 September
Cara Menghilangkan Jerawat dan Bekasnya
Cara Menghilangkan Jerawat dan Bekasnya - Sebagian orang mengatakan bahwa mengobati parut jerawat tak semudah mengobati jerawat. Mungkin hal ini bisa dibenarkan, tetapi tidak sepenuhnya karena jenis kulit dan jenis jerawat tentu berbeda-beda. Jerawat biasa, pada umumnya tidak meninggalkan parut pada wajah, sedangkan jenis jerawat batu, atau jenis jerawat dengan…
Read More » -
18 September
Cara Meluruskan Rambut Secara Alami & Permanen dalam 1 Hari
Cara Meluruskan Rambut Secara Alami & Permanen dalam 1 Hari– Setiap orang memiliki tekstur rambut yang berbeda - beda, ada yang keriting, bergelombang dan ada pula yang lurus. Namun, kebanyakan orang yang memiliki rambut tidak lurus seringkali merasa lebih susah dalam mengatur rambutnya. Hal ini dikarenakan rambut yang tidak lurus…
Read More » -
18 September
Manfaat Buah Naga Untuk Ibu Hamil
Manfaat Buah Naga Untuk Ibu Hamil - Untuk ibu hami makanan adalah hal yang sangat penting dan sangat berpengaruh pada ibu dan janinnya. Sehingga harus selektif dalam memilih makanan dan juga dengan porsi atau takaran yang wajar. Ibu hamil sering bertanya, apakah bisa memakan durian, buah naga, tape, nenas dan lain…
Read More »