News
-
Nov- 2023 -14 November
Penyebab Bootloop di Android dan Cara Mengatasinya
Penyebab Bootloop di Android dan Cara Mengatasinya Masalah bootloop pada perangkat Android merupakan suatu keadaan di mana sistem Android tidak mampu melakukan proses startup atau booting sehingga tidak dapat masuk ke menu utama atau hanya berhenti sampai di logo smartphone. Kasus smartphone bootlop sendiri dikelompokkan menjadi tiga yakni bootloop…
Read More » -
14 November
Apa itu Usb Tipe C dan Kelebihan USB Type C
Apa itu Usb Tipe C dan Kelebihan USB Type C https://teknorus.com/ , 3 Kelebihan USB Type C yang Wajib Diketahui USB type C atau USB 3.1 adalah konektor USB teranyar yang menjadi generasi penerus USB 2.0 dan 3.0. Teknologi tersebut digunakan oleh Apple MacBook terbaru untuk pertama kalinya dan…
Read More » -
13 November
Inilah Cara Kerja Kecanggihan dan Fitur Layar OLED
Cara Kerja Kecanggihan dan Fitur Layar OLED OLED atau Organic Light-Emitting Diode Display bukanlah hal baru. Smartphone pertama yang menggunakan layar ative-matrix OLED muncul pada 2008, sedangkan televisi OLED pertama yang tersedia secara komersial telah tersedia sekitar tiga tahun lalu. Bagaimana cara kerja layar OLED? Layar OLED bekerja dengan…
Read More » -
13 November
Tips / Cara Menyelesaikan Misi Game Hitman Sniper Agar Menang
Tips / Cara Menyelesaikan Misi Game Hitman Sniper Agar Menang Bagi Anda yang tergolong pemula memainkan game bergenre Action Shooter, khususnya seri Hitman, bisa dibilang harus beradaptasi dulu karena awalnya memang sulit dalam memainkan game ini. Namun, jangan khawatir. kami akan memberikan tips mudah untuk bisa bermain Hitman: Sniper..…
Read More » -
13 November
Inilah Mouse Gaming Murah dengan Fitur Bluetooth
Mouse Gaming Murah dengan Fitur Bluetooth Bagi kebanyakan orang, angka 13 kerap diasosiasikan dengan kemalangan. Namun agaknya 13 justru menjadi jimat keberuntungan bagi Powerlogic. Pabrikan periferal asal Singapura menjuluki mouse gaming generasi ketiganya sebagai Aliencraft II Armaggeddon G13. Dirancang untuk gamer mainstream, penerus seri G11 yang eksentrik ini menawarkan pengalaman…
Read More » -
13 November
Cari Laptop yang bisa jadi Tablet dan Touch Screen ? Ini yang Terbaik
Series Ultraportable Acer Aspire One 10 S100X Sudah tidak diragukan lagi dengan kemampuan dari produk acer, dimana kali ini membuat sebuah ultraportable yang akan memberikan banyak kenyamanan. Acer aspire one 10 S100X akan membuat anda mendapatkan dua gadget secara sekaligus, tablet dan laptop, acer memang sengaja membuat anda lebih…
Read More » -
13 November
Apa itu DAC Audio Amplifier ? Penasaran? Simak disini Penjelasannya
Apa itu DAC Audio Amplifier Anda pasti penasaran apa maksud DAC yang sering tampil di amplifer, headphone dan perangkat sejenisnya. Berikut kami jelaskan maksud dari istilah tersebut. PERTAMA-TAMA, APA KEPANJANGAN DAC? DAC singkatan dari Digital-toAnalog Converter. APA GUNANYA? Seperti namanya, ia mengambil informasi audio digital dan mengubahnya menjadi sinyal analog…
Read More » -
13 November
Mac OS Adalah ?
Mac OS adalah Operating system yang digunakan pada produk komputer Apple. Mac OS Pengguna produk komputer Apple pasti memahami jika sistem operasi Mac OS X diberi codename berdasarkan nama spesies kucing besar. Berikut adalah daftar codename Mac OS X Sebenarnya, saat masih berupa beta publik, Versi Codename Versi Codename Mac…
Read More » -
13 November
Review Harga Daftar Merek SSD Terbaik dan Tercepat
Review Harga Daftar Merek SSD Terbaik dan Tercepat Fixstars SSD-13000M Bagi yang membutuhkan media simpan dengan kecepatan tinggi dan kapasitas besar, kini tersedia opsi dari Fixstars melalui SSD-13000Mnya. Fixstars SSD-13000M merupakan SSD dengan kapasitas tiga belas terabyte. Menggunakan SSD controller proprietary dari Fixstars, SSD berkapasitas besar ini diklaim bisa mempertahankan…
Read More » -
13 November
Inilah HP LG dengan Dual Kamera Belakang Baterai Tahan Lama
HP LG dengan Dual Kamera Belakang Baterai Tahan Lama LG G6 memiliki banyak keunggulan guna bersaing flagship smartphone, dengan para kompetitor di kelas atas. Desainnya terlihat kokoh dan tangguh yang hadir dengan tiga pilihan motif warna yaitu ice platinum, astro black, dan mystic white. Dengan material dari logam, desain kali…
Read More » -
13 November
HP Xiaomi yang bisa untuk Remote AC TV
Xiaomi Mi4 16 GB Pabrikan smartphone asal Tiongkok, Xiaomi termasuk salah satu vendor anyar yang sukses meluncurkan produk – produknya di pasar gadget global, termasuk di Indonesia. Hampir semua produk baru besutan pabrikan ini selalu laris manis di pasaran. Salah satu produk anyar dari Xiaomi yang banyak diminati…
Read More » -
13 November
Modem Wifi Portable 4G Terbaik Telkomsel dan All Operator Harga Murah
Modem Wifi Portable 4G Terbaik Telkomsel dan All Operator Harga Murah Huawei Mobile WiFi E5373s Harga Bekas 500rb an (Via Bukalapak) Selepas membuat modem 4G untuk produk Bolt (E5372s), Huawei juga menghadirkan modem 4G untuk platform GSM dengan memperkenalkan modem E5373s di pertengahan Februari lalu. Kemunculan modem seperti ini sangat…
Read More » -
13 November
Inilah Arti Angka Spesifikasi pada Ban Mobil
Inilah Arti Angka Spesifikasi pada Ban Mobil Ketahui arti kode-kode pada ban agar tak salah ketika mengganti dari komponen standar. KODE BAN Ukuran ban memiliki standar penulisan kode yang disepakati secara interasional. Bagi konsumen, kode-kode yang menunjukkan ukuran ini memudahkan dalam menentukan ban yang akan dibeli yang sesuai dengan mobilnya.…
Read More » -
13 November
Laptop RAM 8gb Core i7 Terbaik Harga Termurah
Laptop RAM 8gb Core i7 Terbaik Harga Termurah , Asus Zenbook UX301LA Harga Bekas 6 Jutaan (Sumber : Bukalapak) Asus Zenbook UX301LA memiliki bentuk yang mirip dengan Zenbook UX303LN yang pernah kami uji pada bulan lalu. Secara fisik, desainnya tidak berbeda, bernuansa modern dengan bahan dasar alumunium sehingga terkesan kokoh.…
Read More » -
12 November
Perbedaan GSM dan CDMA
Perbedaan GSM dan CDMA Di dalam dunia telekomunikasi seluler, istilah GSM dan CDMA merupakan hal yang sudah tidak asing lagi. Memang penggunaan kartu GSM lebih populer dan lebih banyak dibandingkan CDMA. Namun walaupun sudah familiar dengan istilahnya, kadang kita tidak mengerti apa arti dari masing – masing istilah…
Read More » -
12 November
Inilah Ban Mobil Terbaik untuk MPV Seperti Avanza Ertiga Mobilio
Inilah Ban Mobil Terbaik untuk MPV Seperti Avanza Ertiga Mobilio Cuaca yang tak menentu di wilayah Indonesia sebaiknya tetap diantisipasi oleh setiap pengemudi. Apalagi ketika kondisi hujan yang menyebabkan permukaan jalan menjadi basah serta waspada terhadap genangan air. “Ban merupakan komponen mobil yang patut diperhatikan saat musim hujan. Karena ban…
Read More » -
12 November
Inilah SSD 256gb Terbaru dengan Harga Murah
Bagi mayoritas pengguna, nama Plextor mungkin lebih akrab sebagai produsen drive optikal ketimbang media penyimpan SSD. Tapi seiring waktu, pabrikan yang berpusat di AS dan Jepang tersebut mulai merambah kategori produk lain termasuk SSD pada tahun 2009 silam. Secara khusus, Plextor diakui atas reliabilitas dan performanya yang andal serta komitmennya…
Read More » -
12 November
Alat untuk Melakukan Foto Secara Diam Diam
Alat untuk Melakukan Foto Secara Diam Diam Tekno Tips - Memotret Lewat Kedipan Mata Memotret sudah seperti candu bagi semua orang. Setiap melihat kejadian, reflek pertama adalah memotret. Jika saat ini masih agak ribet, suatu saat aktivitas ini tinggal mengedipkan mata saja. Ya, kamera yang ditaruh di lensa kontak…
Read More » -
12 November
Inilah Film yang diangkat dari Buku Karya J K Rowling
Film yang diangkat dari Buku Karya J K Rowling Buku ini adalah nafas baru dari penulis J.K. Rowling dalam membuktikan kualitas kreativitasnya dan karya barunya ini juga berhasil menembus Hollywood. Prekuel dari dunia Harry Potter ini diciptakan dengan kekayaan dunia imaginasi dengan nuansa ala dunia Harry Potter yang lebih dekat…
Read More » -
12 November
Rekomendasi Filter Kamera DSLR yang Bagus dan Terbaik
Filter Kamera DSLR yang Bagus dan Terbaik Bagi fotografer lanskap, sebuah filter ND gradual sangat diperlukan. Karena filter ini mampu menunjukkan perbedaan ekstrim kecerahan langit dan bumi dalam satu foto secara profesional. Sesuai namanya, filter ini terdiri dari filter ND, yang pada satu sisinya sepenuhnya transparan. Biasanya, filter ini digunakan…
Read More »