Oppo Produksi Negara Mana | Asal HP Oppo - Nama Oppo saat ini sudah menjadi produk ponsel yang sangat dikenal. Tak hanya dikenal di dalam negeri, namun juga brand ini sudah dikenal luas di pasar internasional. Namun apakah tahu Oppo produk mana? Apakah produk dari dalam negeri? Atau produk luar negeri?
Asal HP Oppo, Oppo Produksi Negara mana ?
Oppo merupakan brand ponsel yang mempunyai kantor pusat di kota Dongguan di Provinsi Guangdong Cina. Perusahaan ini didirikan pada tahun 2001 oleh seorang bernama Tony Chen. Dan saat ini, Oppo dikenal sudah mempunyai beberapa perwakilan di berbagai negara. Di antaranya adalah Filipina, Vietnam, Thailand, India, Pakista, Bangladesh dan tentu saja Indonesia.
HP Oppo Terbaru di tahun 2022
Brand Oppo memang dikenal sebagai perusahaan yang meluncurkan ponsel sebagai produk utamanya. Namun mereka tidak serta merta terjun pada segmen ponsel lho saat pendirian awalnya. Oppo baru mulai terjun ke pasar ponsel pada tahun 2008. Dan sejak itu, Oppo pun menjadi brand ponsel yang sangat dikenal luas. Terdapat beberapa alasan utama kenapa Oppo cepat dikenal publik. Tak lain karena mereka beberapa kali dikenal sebagai produsen smartphone tertipis dunia. Dan prestasi sebagai produsen smartphone tertipis dunia itupun tidak mereka dapatkan satu atau dua kali. Terakhir adalah peluncuran smartphone Oppo R5 yang mempunyai ukuran super tipis 4,85 milimeter. Produk oppo juga dikenal memilih daya tahan akan bantingan lebih baik di banding rivalnya. Admin sendiri sempat memiliki Hp oppo dan digunakan mainan oleh ponakan, dan tentu saja sering kebanting banting, namun hp oppo tersebut aman aman saja bahkan hingga sekarang
Baca Juga : Daftar Urutan Cpu Processor Terbaik Tercanggih Qualcomm Snapdragon 835 821
Tak hanya itu, Oppo juga dikenal sebagai produsen yang cukup kreatif dalam meluncurkan produk terbarunya. Salah satu bukti kreativitas yang dimiliki oleh Oppo tak lain adalah smartphone Oppo N1 dan suksesornya. Seperti diketahui, ponsel ini menawarkan desain kamera rotasi yang dapat dipakai sebagai kamera depan ataupun kamera belakang. Dan semua itupun kini membuat Oppo jadi salah satu produsen smartphone terbesar dunia.Spesifikasi Harga Terbaru Kamera DSLR Fitur Wifi dari Canon
Sekian artikel mengenai Oppo Produksi Negara Mana
- Download X8 Speeder Merah Tanpa Iklan Versi Terbaru 2023 - November 1, 2024
- Cara Hack Slot Pragmatic / Cheat Slot Pragmatic Terbaru 2023/2024 - November 1, 2024
- Fidyah Dibayar kepada Siapa? - November 1, 2024