Laptop Touchscreen 11 inch Hybrid dari Acer
Kamu sedang mencari laptop dengan layar 11.6 inch, ringan, bertenaga, dan cocok untuk kerja, ringan di bawa kemana mana, namun dengan teknologi canggih? Yap, Laptop Acer Aspire R11 bisa menjadi pilihan terbaikmu. Salah satu kelebihan laptop ini adalah, multi mode, bisa di tekuk hingga menjadi mode tablet. Simak review singkatnya dari teknorus.com
Baca Juga :
Mobil Buatan Jerman Terbaru di Indonesia VW Golf
Harga Mobil Suzuki Ertiga Diesel Terbaru
Harga Mobil Innova Diesel Terbaru Venturer di Indonesia
Daftar Biaya Servis Motor Matic Injeksi Honda Yamaha
Dengan berat hanya sekitar 1,3 kg, dan harga mulai dari $249 atau sekitar 3 juta an, Acer Aspire R11 bisa menjadi pilihan mu. Laptop buatan acer ini, di desain seperti laptop mahal Lenovo IdeaPad Yoga, HP Pavillion X360 dan Toshiba Satellite Radius 11, dengan layar 11.6 inch, resolusi 1366 x 768 pixels, serta layar touch screen. Laptop ini memiliki beberapa mode, yakni mode laptop, tablet, mode berdiri. Jeroan Acer Aspire R11 cukup bisa di andalkan, dengan pilihan processor intel Pentium atau processor intel Celeron, dengan ram hingga 8gb, dan hardisk dari 500gb hingga 1 T. Pihak acer mengklaim notebook multi mode ini dapat bertahan hingga penggunaan 8 jam tanpa charge.
Pilihan warna notebook ini adalah biru langit, dan warna putih. Dengan harga 3 juta an, notebook ini bisa jadi pilihan terbaik untuk kamu yang seorang pekerja, atau mahasiswa yang menginginkan notebook murah, keren, dan multifungsi. Netbook ini rencananya akan di rilis secara global pada Juni 2015
- Fungsi Handycam Vs Kamera, Pilih yang Mana ? - December 16, 2024
- Kamera DSLR Canon dengan Wifi | SLR Termurah Fitur Lengkap - December 16, 2024
- Kamera Saku Layar Putar Murah Berkualitas Resolusi 4K Untuk Vlog & Selfie - December 15, 2024