Aplikasi Pengubah Tampilan Android Terbaik
Bosan dengan tampilan androidmu yang bagitu begitu saja? Bosan dengan aplikasi pengubah tema yang itu itu saja? Bagi androiders mungkin tidak asing dengan aplikasi pengubah tampilan seperti aplikasi launcher Nova, Apex, go launcher dan lain lain. Aplikasi tersebut bisa dibilang cukup popular, namun saat ini mulai banyak aplikasi launcher terbaru dengan fitur fitur yang mungkin baru bagi kamu.
Ingin tau aplikasi launcher apa saja sih yang terbaru dan paling bagus saat ini ? Simak ulasannya di bawah.
- iM Launcher-Android M Launcher
iM Launcher menawarkan tampilan layaknya pada android terbaru Android M. dengan aplikasi ini icon aplikasi yang sudah kamu install akan secara otomatis di urutkan berdasarkan abjad dari huruf A ke Huruf Z. kelebihan launcher ini adalah tampilannya bisa di bilang modern karena di desain berdasarkan fitur yang ada di Android M. ada beberapa hal yang bisa di atur misalnya cara perpindahan layar, tema launcher, icon yang digunakan dan ada ekstra aplikasi bawaan yang dapat melindung hal hal pribadimu seperti kunci aplikasi, menyembunyikan aplikasi, private folder dan mode tamu. Pada mode tamu, pengguna dapat mensetting hal hal apa saja yang di tampilkan ketika mode ini dijalankan, misalnya kamu dapat mensetting agar gallery di sembunyikan pada mode tamu, ketika mode tamu aktif, gallery tentu akan di sembunyikan.
Link Playstore : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.im.launcher
- Apps Launcher
Aplikasi Launcher kali ini di desain cukup sederhana, ringan, ukuran file apk nya pun cukup sedikit, yakni hanya 3.5 mb. Dari sisi desain, aplikasi apps launcher memiliki desain layaknya android lollipop. Ada beberapa fitur yang menarik, diantaranya adalah :
- Fitur ini menawarkan pengkatagorian aplikasi/games secara otomatis. Misalnya kamu install games Clash of Clans dan Candy Crush Saga, maka secara otomati aplikasi launcher ini akan membuat folder sendiri dengan isi dua games tersebut dalam folder games, begitu juga aplikasi social media seperti facebook, BBM, snapchat, instagram, aplikasi ini secara otomatis akan membuat folder berisi aplikasi social media tersebut.
- Aplikasi launcher ini cukup ringan, kamu dapat menjalankan smartphone mu tanpa harus khawatir menghabiskan jatah RAM
- Kamu dapat mengganti wallpaper sesuai keinginanmu, dan sesuai style yang kamu inginkan.
Aplikasi ini di desain untuk smartphone android dengan versi minimal 4.1 atau jelly bean ke atas.
Link Playstore : https://play.google.com/store/apps/details?id=easylife.launcher
- Japanese Video Bokeh Museum Yandex APK 2024 - December 2, 2024
- Komik Indo, Link Download Apk Baca Komik Sub Indo 2023 - December 1, 2024
- Nonton Film Streaming Selain Indoxx1 dan LK21 Link 2023 - December 1, 2024
Kalau pakai2 launcher gini, ga enaknya kalau RAM kecil. Abis buat tampilan doang. :/
Link untuk iM Launchernya gak bisa masa -_-“
nnti ane update
ditunggu ya min ..
makasih